TAMAN AGROSTANDAR

PROSEDUR PELAYANAN TAMAN AGROSTANDAR BPSIP BANTEN

 

 

 

1.      Pengunjung Taman Agrostandar dan IP2SIP Singamerta mengajukan surat permohonan kunjungan ke BPSIP Banten;

2.      Pengunjung mengisi buku tamu dan melengkapi data diri seperti KTP/SIM yang masih berlaku;

3.      Petugas layanan informasi menerima, mencatat dan menyampaikan permohonan kepada pejabat berwenang;

4.      Pejabat berwenang mendisposisi permohonan kepada Sub Koordinator KSPP untuk selanjutnya berkoordinasi dengan penanggung jawab Taman Agrostandar dan IP2SIP Singamerta;

5.      Penanggung jawab dan tim Taman Agrostandar dan IP2SIP Singamerta bersama Tim Pelayanan menyiapkan segala keperluan dan melaksanakan layanan kunjungan;

6.      Tim mendokumentasikan hasil kegiatan kunjungan;

7.      Pengunjung mengisi form Survei Kepuasan Masyarakat (SKM) yang disediakan oleh petugas layanan